Cara mengatasi IDM yang tidak bisa resume

Rabu, 10 Agustus 2011 , Posted by Unknown at Rabu, Agustus 10, 2011

Kejadian IDM tidak bisa diresume mungkin sudah pernah dialami bagi anda yang suka download file-file yang ukurannya sangat besar. Kejadian ini biasanya sangat sering terjadi jika kita mendownload file dari mediafire atau enterupload yang menggunakan part, sementara yang kita download biasanya part-part tersebut dibiarkan antri dalam daftar IDM menunggu ada waktu untuk downloadnya. tapi pas diresume tau-tau filenya minta di download ulang (ya mungkin tidak masalah jika masih 0,2% tapi jika sudah 90%). jika hal ini terjadi maka link address yang kita download exp. sekarang saatnya kita mempelajari memperbaiki link address exp.

Klik kanan pada file downloadnya>>kemudian pilih "refresh download address"(anda akan diarahkan ke tempat anda download)>>kemudian klik kanan pada tempat download (seperti pada saat kita download pertama kali) tapi jangan di download kita pilih "copy link address">>kemudian klik kanan pada file yang kita download di IDM pilih properties>>kemudian pastekan address linknya ke tempat address di IDM>>selesai sekarang coba di resume..."kalau masih belum bisa" coba pake browser yang lain misalnuya mozilla or google crome."kalau masih belum bisa"...coba scan/bersihkan history menggunakan Advance System Care (yang sudah saya posting). "pasti udah bisa tuh"



Maaf jika bahasa agak kacau
jika ada masalah silakan sampaikan dikomentar...INSYAALLAH saya kasih solusi..


Tag :
Trik IDM, Mengatasi Download tidak bisa resume, IDM link Exp, google
Sebarkan Artikel Ini dengan cara klik like

Related Post



Sebarkan Artikel Ini dengan cara klik like

Currently have 7 komentar:

  1. Anonim says:

    makasih ya kk tipsnya..

  1. Unknown says:

    thanx ye mas. udah bisa nih..
    terus berkarya good luck

  1. Iwan says:

    thaks mass broo,, sangat membantu

  1. Iwan says:

    thanks bung,,, sangat membantu

  1. skaila says:

    Makasih gan, sangat membantu :D

Terimakasih untuk yang berkenan meninggalkan komentar

Posting Komentar

jika berkenan Silahkan tinggalkan komentar,
Maaf jika ada komentar yang terlambat saya balas, dikarenakan saya sendirian mengelola blog ini
TERIMA KASIH